Baja ringan adalah salah satu material bangunan yang digunakan sebagai konstruksi, terutama di bagian atap. Ia bisa digunakan untuk pembangunan rumah, pabrik, serta bangunan publik lainnya. Material bangunan ini biasanya terbuat dari campuran seng dan alumunium. Semakin lama, bagian bangunan satu ini mengalami kemajuan dari segi utama. Sekarang, rata-rata baja ringan sudah memenuhi SNI (Standar Nasional Indonesia).