Besi CNP: Bahan, Ukuran, Fungsi, Keunggulan
Perkasa Partner pasti sering mendengar material besi jenis CNP disebut berulang kali, terutama dalam konteks dunia konstruksi pembangunan. Namun, mungkin Anda masih ragu dengan apa sih yang dimaksud dengan besi CNP, berapa sajakah ukuran yang tersedia, apa saja fungsinya, keunggulannya, dan juga bahan bakunya, yuk baca artikel di bawah ini untuk mencari tahu lebih lanjut!